Demam Harlem Shake Mulai Mewabah

Written By Lingkar Dunia on Thursday, May 16, 2013 | 10:34 PM

Harlem Shake dance Indonesia - Setelah dunia sempat dihebohkan dengan tarian Gangnam Style yang dipopulerkan oleh penyanyi asal Korea, Psy, sekarang muncul tren tarian terbaru yang bernama Harlem Shake.


Apa itu Harlem Shake?. Dari penelusuran konkzmedia di berbagai sumber, Harlem Shake dance adalah sejenis tarian yang sempat ngetop di tahun 80an. Tarian asal Harlem (New York, Amerika Serikat) yang gerakannya kurang lebih menggerakkan pinggul dan tangan secara bersamaan ke depan dan ke belakang. Dan tarian ini terinspirasi dari tarian Eskista asal Ethiopia.

Musik dari Harlem Shake itu sendiri diambil dari musik yang berjudul sama yang diproduseri oleh Baauer, seorang produser dan remixer asal Amerika Serikat.

Tarian Harlem Shake berbagai versi mulai populer semenjak banyak yang mengupload video Harlem Shake dengan versi masing-masing yang lucu dan unik. Tak ketinggalan para karyawan Google dan Facebook melakukan tarian Harlem Shake yang tak kalah seru. Berikut adalah salah satu video Harlem Shake yang populer di Youtube :


Dasar gerakan tarian ini sebenarnya sederhana dan tidak perlu koreografi sama sekali. Cukup dengan satu orang yang memulai tarian dengan gaya yang nyeleneh kemudian diikuti dengan tarian dari rekan-rekan lainnya yang berada disekitarnya. Keunikan tarian Harlem Shake ini mungkin dari kostum yang nyentrik dan gerakan yang seenak udel.
10:34 PM | 0 comments

Heboh 'Demi Tuhan' Arya Wiguna Di Youtube

Subur 'Demi Tuhan' Arya Wiguna Youtube - Masih teringatkah teman-teman akan perseteruan antara Adi Bing Slamet dengan Eyang Subur beberapa waktu yang lalu?. Ya, perseteruan ini terus berlanjut sampai dengan sekarang. Malah di beberapa media televisi maupun online keduanya sering terlihat berdebat tanpa ujung.


Ada yang sedikit menarik disini tentang sebuah tayangan yang memperlihatkan kemarahan seorang Arya Wiguna yang cetar membahana terhadap Eyang Subur. Arya Wiguna itu sendiri adalah salah seorang mantan pengikut Eyang Subur yang kini berbalik menyerang Eyang Subur.

Kemarahan Arya Wiguna yang terekam di kamera infotainment ini malah sekarang menjadi bahan lucu-lucuan bagi segelintir orang. Ucapan Arya yang berujar 'Demi Tuhan!!' kemudian menggebrak meja ditirukan di Youtube dan menjadi tren yang sedang hangat. Yuk kita simak videonya sama-sama :

VIDEO ORIGINAL


Dan ini versi lainnya yang dijamin bisa bikin senyum-senyum kalo nggak ngakak abis-abisan cekidot :

Versi SPARTA Film 300


VERSI REMIX & DUBSTEP

10:31 PM | 0 comments

Rikomagic MK802, Komputer super mini

Written By Lingkar Dunia on Sunday, May 20, 2012 | 7:35 PM

Sebuah komputer mungil dengan ukuran flaskdisk baru baru ini beredar di cina. Rikomagic MK802 datang dengan ukuran yang sangat mini namun fungsinya sudah mampu menjalankan beberapa aplikasi komputer dan multimedia.

Dengan ukuran fisik sebesar 8.8 x 3.5 x 1.2 cm dan berat sekitar 200 gram, Rikomagic MK802 memiliki bentuk fisik layaknya USB flashdisk dan bisa dimasukkan dalam kantong celana dengan mudah.



Rikomagic MK802 menggunakan Sistem Operasi Android 4.0. Apabila diinginkan, pengguna bisa memasang sistem operasi lain seperti Linux pada media penyimpanan eksternal. Komputer super mungil ini menggunakan System-on-Chip (SOC) berbasis ARM AllWinner A10 berkecepatan 1,5 GHz, GPU Mali 400, RAM sebesar 512 MB, media penyimpanan internal berkapasitas 4 GB, antenna WiFi 802.11 b/g, serta mendukung penggunaan perangkat input nirkabel lewat host USB 2.0.

Kira-kira bagaimana dengan kemampuannya ?  Mungkin kita harus menunggu beberapa saat sebelum komputer mini seperti ini mendapat tempat di pasaran teknologi indonesia.
7:35 PM | 0 comments

Daftar pemilik saham facebook setelah go public

Written By Lingkar Dunia on Saturday, May 19, 2012 | 9:20 PM

Mungkin sudah diketahui bahwa baru baru ini facebook sudah go public dan resmi masuk dalam bursa nasdaq. Pada saat pelaksanaan public offering baru baru ini, facebook telah menjual 421.200.000 saham dengan harga perlembarnya 38 dollar as.

Dengan data diatas maka facebook telah mengumpulkan lebih dari 16 juta dollar as danadari ipo tersebut dan inimerupakan pencapaian tertinggi dan bahkan mengalahkan google pada saat go public pertama kali.


Nah, inilah daftar nama-nama pemilik saham facebook yang diambil dari reuters. Dafatar ini bisa berubah kapan saja karena facebook sudah menjadi perusahaan public.

Daftar Pemilik saham facebook

1. Karyawan dan mantan karyawan Facebook: 32,4%
2. Pendiri sekaligus CEO Facebook Mark Zuckerberg: 28,4%
3. Jim Breyer dan perusahaan pemodal ventura Accel Partners: 11,4%
4. Pendiri Facebook Dustin Moskovitz: 7,5%
5. Perusahaan Digital Sky Technologies: 7%
6. Perusahaan Goldman Sachs: 3,5%
7. Perusahaan pemodal ventura Greylock Partners & Meritech Capital: 3%
8. Pemodal perorangan Peter Thiel: 2,5%
9. Perusahaan Microsoft: 1,6%
10. Perusahaan pemodal ventura Elevation Partners: 1,0%
11. Pemodal perorangan Li Ka Shing: 0,75%
12. Perusahaan T. Rowe Price: 0,64%
13. Perusahaan pemodal ventura Andreessen Horowitz: 0,2%

9:20 PM | 0 comments

5 Hewan paling jorok di dunia

Written By Lingkar Dunia on Friday, May 18, 2012 | 7:29 PM

Inilah kumpulan hewan yang paling jorok di dunia :

Jerapah

Dengan tinggi sekitar 6 meter dan berat 1.3 ton, jerapah tentu membutuhkan banyak air minum untuk tetap bertahan hidup. Air liur jerapah ini sangat banyak, ditambah lagi jerapah memiliki lidah dengan panjang 18 inchi (sekitar 45 cm).

Lidah sepanjang ini mungkin bagi kita sangat menjijikkan, tapi lidah tsb merupakan alat yang sangat berguna untuk pencernaannya, membantu jerapah melepas daun dari cabang pohon untuk dimakan, dan mempermudah proses pengunyahan makanan.

Selain itu juga, yang bikin ga' nahan, mereka menggunakan lidahnya yang "super" panjang itu untuk membersihkan kotoran pada hidungnya.

 Jadi, kotoran di hidungnya dijilat-jilat ya... pasti asin-asin gmana gtu...

Sapi

 Terdapat milyaran ekor sapi di planet kita ini. Jika fakta tsb tidak menggemparkan kalian, bagaimana dengan fakta satu ini: makanan yang sering dimakan sapi, seperti rerumputan, menyebabkan gas methane terakumulasi di dalam perut mereka, dan secara konstan, gas tersebut "bocor" dan keluar dari perut mereka (baca: kentut).

Para sapi (semoga tidak ada yang tersinggung) bisa mengeluarkan setengah galon kentut dalam satu menit. Baunya gmana ya..?

OK, sekali lagi setiap satu menit, setengah galon gas methane keluar dari perut mereka.. Gak kebayang satu jamnya berapa galon tuh gan?

 Kuda nil

Cukup banyak fakta-fakta unik mengenai kuda nil, antara lain: berat mereka bisa mencapai 1.800an kg (padahal hewan ini ngakunya vegetarian lho), salah satu mamalia yang tak berambut dan mereka menggunakan lumpur sebagai tabir surya untuk melindungi kulit sensitif mereka. Buat aganwati boleh tuh pke lumpur buat tabir surya

Apa yang menyebabkan hewan sub-Sahara Afrika ini masuk dalam list ini? Jawabannya adalah saat mereka bermain di "bak lumpur", mereka akan saling melemparkan campuran urin dan feces (tokai, tai,  .red) satu sama lain. Wanna join..?

Menggunakan jurus putaran ekor maut, kuda nil akan meluncurkan gumpalan paling menjijikkan untuk menandai teritori mereka.

Jadi klo ngeliatin ada tokai kuda nil di suatu wilayah, jgn diambil ya, itu teritori mereka...  mereka mah ga butuh surat tanah ya gan...

Serigala

Kebiasaan hewan ini-lah yang menyebabkan dia masuk dalam list hewan paling jorok. Hewan penikmat bangkai ini akan menyimpan daging yang telah membusuk beberapa hari.

Para induk mengajari anak mereka untuk tidak membuang-buang makanan, walaupun sudah membusuk. Dan mereka memberikan bangkai tsb kepada anak-anak mereka yang kelaparan. Dan serigala ini juga doyan memakan makanan yang telah mereka muntahkan, jika makanannya telah habis

Pelajaran penting dari serigala, janganlah suka membuang-buang makanan, walaupun sudah membusuk....

Kambing gunung

Nama asli hewan ini dalam bahasa lokal, bahasa India, adalah Tahr, dan hewan ini adalah sejenis kambing gunung yang banyak hidup di perbukitan India selatan.

Tahr betina jika ingin memberikan tanda, bahwa mereka sedang mood untuk kawin adalah dengan cara mengencingi sang jantan. Hate to see how they show each other they're not interested!

Please, khususnya buat para wanita, don't try this at home...

Artikel terkait :

Fakta tentang mimpi berjalan
Kantor unik dari tumpukan kayu
Teks sms pertama
Misteri kota biru
7:29 PM | 0 comments

Frekuensi channel parabola tv | frekuensi saluran tv terlengkap

Written By Lingkar Dunia on Thursday, May 17, 2012 | 8:42 PM

Berikut ini adalah kumpulan frekuensi channel parabola tv yang bisa anda lihat supaya tv yang ada bisa anda gunakan semaksimal mungkin untuk melihat chanel televisi yang terbaik saat ini. Nah lumayan khan untuk melengkapi beberapa chanel tv dirumah anda yang mungkin beberapa siaran belum ada.

Daftar frekuensi channel parabola yang ada dibawah ini sudah cukup lengkap, mencakup beberapa chanel favorit seperti TvOne, MetroTv, Rcti, Indosiar, Sctv, Transtv, Globaltv, Trans 7, MNC, TVRI, JakTv, NHK, Jtv, Bali Tv, KBS world, Tve(Tv edukasi), TVTL, Telkom Vision, HCBN, LBS, U Tv, AL-Manar Tv, Space Toon, LEJEL Home Shopping, Indosat, Qur'an Takzkiah TV, dlll.

Frekuensi chanel parabola

PALAPA D - 113.0°E

TV ONE
Frek Transp: 3786
Simbol Rate: 5630
Pol: H
VIDEO: 0308
AUDIO: 0256


RCTI
Frek Transp: 3774
Simbol Rate: 6520
Pol: H
VIDEO: 1160
AUDIO: 1122


SCTV
Frek Transp: 3756
Simbol Rate: 6250
Pol: H
VIDEO: 2201
AUDIO: 2202


METRO TV (Indonesia)
Frek Transp: 4080
Simbol Rate: 28125
Pol: H
VIDEO: 0519
AUDIO: 0657


GLOBAL TV
Frek Transp: 3934
Simbol Rate: 6500
Pol: H
VIDEO: 0308
AUDIO: 0256


BALI TV
Frek Transp: 3926
Simbol Rate: 4208
Pol: H
VIDEO: 0033
AUDIO: 0036


INDOSIAR
Frek Transp: 4074
Simbol Rate: 6500
Pol: V
VIDEO: 1110
AUDIO: 1211


MNC TV
Frek Transp: 4184
Simbol Rate: 6700
Pol: V
VIDEO: 1110
AUDIO: 1211



TVRI Nasional
Frek Transp: 3765
Simbol Rate: 5555
Pol: H
VIDEO: 0033
AUDIO: 0036



Qur'an Takzkiah TV
Frek Transp: 4047
Simbol Rate: 1410
Pol: H
VIDEO: 0308
AUDIO: 0256


INDOSAT
Frek Transp: 4080
Simbol Rate: 28125
Pol: H


LEJEL Home Shopping
Frek Transp: 4080
Simbol Rate: 28125
Pol: H
VIDEO: 0514
AUDIO: 0652


JAK TV
Frek Transp: 4080
Simbol Rate: 28125
Pol: H
VIDEO: 0512
AUDIO: 0650


SPACE TOON
Frek Transp: 4080
Simbol Rate: 28125
Pol: H
VIDEO: 0515
AUDIO: 0653


NHK World TV
Frek Transp: 4080
Simbol Rate: 28125
Pol: H
VIDEO: 0516
AUDIO: 0654


AL-MANAR TV
Frek Transp: 4080
Simbol Rate: 28125
Pol: H
VIDEO: 0517
AUDIO: 0655


U Chanel
Frek Transp: 4080
Simbol Rate: 28125
Pol: H
VIDEO: 0518
AUDIO: 0656


LBS TV Movie
Frek Transp: 4080
Simbol Rate: 28125
Pol: H
VIDEO: 1802
AUDIO: 1803


LBS TV Drama
Frek Transp: 4080
Simbol Rate: 28125
Pol: H
VIDEO: 1902
AUDIO: 1903


HCBN
Frek Transp: 4190
Simbol Rate: 2040
Pol: V
VIDEO: 0308
AUDIO: 0256

TELKOM 1 - 108.0°E

TRANS 7
Frek Transp: 3990
Simbol Rate: 6000
Pol: H
VIDEO: 0512
AUDIO: 0256


ANTV (Indonesia)
Frek Transp: 4014
Simbol Rate: 6000
Pol: H
VIDEO: 0257
AUDIO: 0258


RCTI Jawa Timur
Frek Transp: 4025
Simbol Rate: 3000
Pol: H
VIDEO: 1160
AUDIO: 1120


TRANS TV
Frek Transp: 4084
Simbol Rate: 6000
Pol: H
VIDEO: 0033
AUDIO: 0036


TELKOM VISION
Frek Transp: 3600 Pol: V
Frek Transp: 3620 Pol: H
Frek Transp: 3640 Pol: V
Simbol Rate: 28000


TVTL
Frek Transp: 3776
Simbol Rate: 4285
Pol: H
VIDEO: 0033
AUDIO: 0036


TVE (TV Edukasi 1)
Frek Transp: 3785
Simbol Rate: 4000
Pol: H
VIDEO: 0512
AUDIO: 0256


TVRI Nasional
Frek Transp: 4075
Simbol Rate: 6000
Pol: H
VIDEO: 0033
AUDIO: 0036


TVRI Kaltim
Frek Transp: 3793
Simbol Rate: 3000
Pol: H
VIDEO: 0308
AUDIO: 0256


TVRI Papua
Frek Transp: 3797
Simbol Rate: 3900
Pol: H
VIDEO: 0308
AUDIO: 0256


TVRI Kalteng
Frek Transp: 3802
Simbol Rate: 3000
Pol: H
VIDEO: 0033
AUDIO: 0036


TVRI KALBAR
Frek Transp: 3817
Simbol Rate: 3000
Pol: H
VIDEO:0033
AUDIO: 0036


TVRI Aceh
Frek Transp: 3813
Simbol Rate: 3000
Pol: H
VIDEO: 0033
AUDIO: 0036


TVE (TV Edukasi 2)
Frek Transp: 3807
Simbol Rate: 2900
Pol: H
VIDEO: 0308
AUDIO: 0256


KBS WORLD
Frek Transp: 3972
Simbol Rate: 2100
Pol: H
VIDEO: 0049
AUDIO: 0052

Tv Mandiri Papua
Frek Transp: 4092
Simbol Rate: 3570
Pol: H
VIDEO: 0512
AUDIO: 0256


JTV
Frek Transp: 4097
Simbol Rate: 3125
Pol: H
VIDEO: 5001
AUDIO: 0256

Nah, bagaimana ? silahkan setel sendiri parabola anda untuk mendapatkan chanel terbaru.
8:42 PM | 0 comments

5 model high heels paling unik

Pemakai high heels khususnya wanita sering sekali bereksperimen tentang gaya baru dalam penampilannya yang selain terkesan cantik juga terlihat fresh dan up to date. Berikut ini beberapa eksperimen yang dituangkan dalam model model high heels yang unik :

1. High heels bunga



Jika biasanya bunga hanya hadir sebagai motif dalam berbusana, kali ini bunga juga hadir sebagai bahannya. High heels dibawah ini menggunakan untaian bunga putih dengan ranting bunga sebagai heelsnya. Kira kira sepatu ini bisa dipakai gak yach ?

2. High heels Punk

High heels ini hadir dengan tema punk yang kental. Hampir seluruh permukaan sepatu dilapisi serta dihiasi studded (paku) berwarna silver. Menariknya sepatu hitam dengan hak stiletto itu juga dilengkapi detail taring pada bagian depan sepatu.

3. High heels Pisang

Desainer yang membuat sandal unik ini terinspirasi dari buah pisang. Sandal tersebut tampak seperti kulit pisang yang terbuka. Salah satu 'kulit pisang' yang terbuka itu berfungsi sebagai hak sepatu.

4. High heels Kue Pie

Apakah Anda pencinta makanan penutup? Jika ya, mungkin sepatu yang satu ini bisa menjadi incaran. Tidak hanya bisa dikenakan, sepatu ini juga akan mengingatkan Anda pada kue pie favorit Anda.

5. High heels Ulir
 Desain sepatu ini mungkin tampak cukup rumit. Entah apa yang menjadi inspirasi sang desainer, tetapi sepatu itu dihiasi dedaunan dan bunga berwarna merah pada seluruh permukaan sepatu.

Artikel terkait :

Kantor unik dari tumpukan kayu
Misteri kota biru
Teks sms pertama
Misteri area 51
7:37 PM | 0 comments

Categories